1/31/2012

Cara Upgrade Firmware Router 3G-6200n

Upgrade firmware dilakukan apabila anda memiliki masalah dengan kompatibel antara USB 3G modem dengan router 3G-6200n. Berikut ini langkah-langkah yang perlu anda lakukan :

1.    Hubungkan adaptor power ke router 3G-6200n.
2.    Hubungkan router 3G-6200n ke PC/notebook anda menggunakan kabel  ethernet (lihat gambar)


3. Pastikan IP address PC/Notebook anda telah diset otomatis, silahkan lihat caranya di pembahasan
"Bagaiman Cara Mengetahui Bahwa Komputer Saya Telah Mendapatkan IP address Secara Otomatis"
4. Jalankan program browser Internet Explorer, ketikkan IP address 192.168.2.1 pada browser (IP default router 3G-6200n)



5.   Jika muncul layar Login isi User Name : admin dan password : 1234. Klik OK


6.  Pada menu utama, pilih Tools


7.  Pada menu Tools, pilih Firmware Upgrade lalu klik Next


8.  Klik Browse...


9. Cari dan pilihlah file untuk meng-upgrade firmware (versi terbaru), lalu klik Open. Misal anda menyimpan file tersebut dalam usb flashdisk, maka anda harus membuka direktori atau folder tempat penympanan file tersebut.


10. Setelah itu klik Apply dan tunggulah hingga proses upgrade firmware   selesai.

11. Setelah proses upgrade selesai, cabut adaptor router selama 5 detik dan hubungkan usb modem 3G anda ke router. Masukkan CD Instalasinya ke CD-Room pada PC/Notebook anda, Jalankan EZ setup wizard dan ikutilah langkah-langkah yang ada untuk melakukan pengaturan 3G/3,5G/HSDPA dan CDMA sesuai dengan opertor yang anda gunakan.
Catatan : sebelum melakukan pengaturan, anda perlu mengetahui informasi yang berkaitan dengan kartu Operator anda, seperti APN, Username, Password, tipe Service dan AT Dial Script. Semua informasi ini disediakan di situs/web operator (ISP) anda. 

Cara Upgrade Firmware Router 3G-6200n

Upgrade firmware dilakukan apabila anda memiliki masalah dengan kompatibel antara USB 3G modem dengan router 3G-6200n. Berikut ini langkah-langkah yang perlu anda lakukan :

1.    Hubungkan adaptor power ke router 3G-6200n.
2.    Hubungkan router 3G-6200n ke PC/notebook anda menggunakan kabel  ethernet (lihat gambar)


3. Pastikan IP address PC/Notebook anda telah diset otomatis, silahkan lihat caranya di pembahasan
"Bagaiman Cara Mengetahui Bahwa Komputer Saya Telah Mendapatkan IP address Secara Otomatis"
4. Jalankan program browser Internet Explorer, ketikkan IP address 192.168.2.1 pada browser (IP default router 3G-6200n)


1/29/2012

Bagaimana Mengatur Obtain IP Address Pada Jaringan LAN

Untuk anda pengguna windows 7, anda dapat melakukan langkah-langkah berikut :

1. Klik Star Menu 




2. Ketik perintah ncpa.cpl pada kotak, lalu tekan Enter.



3. Pilih Local Area Connection, klik kanan dan pilih Properties.



4. Pilih Internet Protocol Version 4/(TCP/IPv4) > Klik Properties.


5. Pilih Obtain an IP address automatically dan Obtain DNS server automatically > Klik tombol OK untuk menyimpan. pengaturan.